
DIKLAT MENULIS PUISI
Karya: Dede Hani Mawar merah berduri Menyepi di pinggir kali Terpaan angin lalu Tak goyahkan diri Tetap menyepi dan sendiri Mawar merah berduri Begitu anggun dengan kesombongan diri Tak kau hiraukan Ilalang liar di sekitarmu Tak kau indahkan ribuan kumbang yang menghampiri Mawar merah berduri Adakah yang kau nanti mediofebruari…