Diam di rumah
*Diam di rumah* oleh Supardi HR Aku terpaku diam tanpa kata Bosan jenuh kurasakan Menumpuk berlapis pekerjaan Aku bingung untuk menyelesaikannya Adakah mentari pagi Bersinar bersemi menemani Aku melangkah dua tiga kali Menghilangkan suasana yang sepi Pintu jendela telah terbuka Namun tiada suara dan kata Semua diam membisu Seakan takut masuk dalam kalbu Covid nineteen…
