PELAYANAN BRI CABANG SETU MUSIM PANDEMI
PELAYANAN BRI CABANG SETU MUSIM PANDEMI Rissa Churria BRI cabang Setu adalah bank pelayanan rakyat yang melayani masyarakat Setu dan sekitarnya. musim wabah seperti pada saat sekarang mungkin bagi personal dan karyawan BRI ini menjadi dilema dan masalah, akan tetapi masyarakat sebagai nasabah tetap ingin mendapatkan pelayanan sebagaimana mestinya. begitu pun dari pihak BRI sendiri…